Cicitan yang diunggah Dino pada Senin (27/2/2023) sudah di retweet sebanyak 3.200 kali. Di cicitannya, Dino menyebut bahwa dia akan membelinya kembali.
"15 ribu doang wkwkw. Ok balik kerja mau mampir lagi buat nyobain peach tea."
"Excited banget, mana tiap beli teh hot selalu ditanyain mulu mau pake gula atau engga, trus mau panas atau dibuat hangat. Dahlah ga perlu ke artisan tea house lagi."
Point Coffee juga menyediakan aneka teh lain di antaranya black tea, peach/lychee/lemon, dan earlgrey/chamomile. Untuk sajian panas dibanderol Rp 15 ribu, sedangkan untuk sajian dingin,harganya Rp 18 ribu.
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement