Rabu 26 Apr 2023 00:30 WIB

Gula Darah Bisa Berfluktuasi Saat Cuaca Panas, Apa Daya Pengidap Diabetes?

Suhu panas bisa memengaruhi kadar gula darah diabetesi.

Rep: Desy Susilawati/ Red: Reiny Dwinanda
Seorang pria memercikkan air ke wajahnya untuk mendinginkan diri saat cuaca panas. Pengidap diabetes perlu berhati-hati, cuaca panas dapat memicu naiknya kadar gula darah.
Foto:

8. Pilih tabir surya minimal dengan SPF 30. Kenakan topi saat bepergian keluar rumah.

9. Kenakan pakaian katun yang longgar.

10. Hindari obat-obatan tertentu.

 

photo
Polifagia, gejala awal diabetes. - (Republika)

Dokter Shibani Ramchandran dari Metropolis Healthcare Ltd di INdia mengatakan obat-obatan tertentu untuk komorbiditas lain, misalnya diuretik untuk tekanan darah, sering kali dapat menyebabkan kehilangan air melalui peningkatan buang air kecil. Ini perlu diwaspadai dalam cuaca ekstrem untuk menghindari komplikasi.

Dokter Ramchandran juga menyebutkan bahwa diabetes dan kaki memiliki hubungan lama, namun sering diabaikan. Gelombang panas dan cuaca kering seringkali dapat menyebabkan lecet, kekeringan, dan gangguan lain pada kulit.

"Oleh karena itu, perawatan yang memadai perlu dilakukan untuk menghindarinya," ujar dr Ramchandran.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement