Selasa 19 Dec 2023 02:28 WIB

Vaksin Dengue Sudah Tersedia, Antibodinya Bertahan Hingga Empat Tahun

Vaksin dengue kini telah dimasukkan ke dalam jadwal imunisasi dewasa.

Rep: Umi Nur Fadhilah/ Red: Reiny Dwinanda
Nyamuk Aedes aegypti sebagai penyebab penyakit DBD( (ilustrasi). Vaksin dengue telah tersedia di Indonesia
Foto:

Laporan Tahunan 2022 Demam Berdarah Dengue Kemenkes menunjukkan jumlah kasus demam berdarah mencapai 143 ribu pada 2022. Sebanyak 39 persen di antara penderitanya merupakan golongan produktif dan dewasa usia 15-44 tahun.

photo
Tiga fase demam pasien DBD. - (Republika)

Karena itu, vaksin dengue menjadi langkah penting dalam mengatasi risiko penyakit ini. Studi jangka panjang menunjukkan bahwa vaksin dengue dapat mengurangi keparahan dan angka rawat inap hingga 84 persen serta memberikan perlindungan keseluruhan terhadap demam berdarah dengan gejala hingga 61 persen.

"Kami mengajak masyarakat untuk berkonsultasi dengan dokter masing-masing guna mendapatkan perlindungan optimal, terutama di tengah situasi musim hujan yang dapat meningkatkan kasus demam berdarah," ujar dr Sukamto.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement