Ahad 16 Apr 2023 09:40 WIB

Lima Tanda tak Biasa yang Terasa di Tubuh Orang Berisiko Penyakit Jantung

Menganali tanda-tanda penyakit jantung dapat membantu menyelamatkan nyawa.

Rep: Desy Susilawati/ Red: Reiny Dwinanda
Sakit jantung (ilustrasi). Kenali tanda-tanda yang terasa di tubuh sebagai deteksi dini penyakit jantung.
Foto:

4. Pusing dan hilang ingatan

Davies mengatakan merasa pusing, kehilangan keseimbangan, dan menjadi pelupa bisa menjadi tanda sirkulasi yang buruk, karena tidak cukup darah yang sampai ke otak. "Otak Anda akan mengurangi fungsi tertentu seperti ingatan dan keseimbangan."

5. Kaki dingin dan mati rasa sepanjang tahun

"Jika bagian tubuh Anda yang lain hangat, tetapi kaki masih sedingin es, atau jika Anda mengalami rasa sakit pada saat yang sama, kemungkinan masalahnya adalah sirkulasi yang buruk," kata Davies.

Faktanya, kurangnya aliran darah ke kaki merupakan penyebab umum dari kaki dingin. Saat beberapa orang mungkin bergumul dengan rasa sakit yang disebabkan oleh sirkulasi yang buruk, mati rasa juga bisa sama buruknya.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement